Menambahkan role permission terhadap role yang telah ditentukan¶
role permission berfungsi utnuk menentukan akses terhadap menu yang akan disajikan pada user. Berikut langkah untuk membuat role permission :
- System > Setup
-
Pilih Roles
-
pilih role permissions
- tambahkan permissions yang sudah disediakan sistem, lalu klik button + Add untuk menambahkan/memindahkan, dan sebaliknya klik button - Remove untuk membatalkan.
akses menu default terhadap users
akses menu terhadap user setelah diatur dengan langkah diatas